Puisi Galau Singkat - Puisi Patah Hati


Puisi Galau Singkat - Pada kesempatan malam ini saya akan share sebuah puisi galau karena cinta. Cinta terus menerus melanda seorang inzan dan terkadang membawa ke sebuah penantian hingga akhirnya mengalami Patah hati. Begitu indahnya cinta bila kita dapat saling mengerti dengan pasangan kita dan saling menjaga perasaan. Kayaknya kita langsung saja ke TKP untuk membaca  artikel tentang Puisi Galau Singkat Yang berjudul Pesan Untuk Sang Rembulan...

Puisi Galau - Puisi Patah hati



Bulan...
Pancarkan cahayamu
Agar dapat menerangi jiwaku yang kelam
Agar aku tak merasa kesepian
Agar aku tak merasa sendiri
Di tengah kearamain..

Bulan...
Mengapa engkau redup
Tidakkah kau bahagia malam ini?
Atau kau ikut  merasakan sakit yang ku alami?

Bulan...
Kau begitu beruntung ditemani sang kekasih
Yang begitu setia menemani dikala malam tiba
Yang begitu indah hiasi langit malam
Dengan cahaya kedap kedipnya

Bulan...
Jujur  aku iri padamu
Kau punya kekasih yang setia
Yang selalu menerimamu apa adanya
Sedangkan aku kini kehilangan orang yang kusayangi
Orang yang kucintai
Yang kini memilih pergi bersama orang lain
Namun disini ku tetap menanti

Bulan...
Sampaikan pesanku kepadanya
Bila suatu saat nanti ada cinta untukku
Kuharap dia memberitahuku
Agar aku bahagia sebelum aku mati
Aku sayang dia...

Sampai disini dulu ya sahabat  Aneka Remaja tentang Puisi Galau Singkat solnya air mata ini sudah tidak bisa terbendung lagi sehingga aku tak dapat melanjutkan puisi ini, semoga saja hanya aku yang mengalami hal yang seperti ini. Aku tak tahu harus bagaimana lagi aku terlalu sayang sama dia tapi dia telah menjadi milik orang lain. Apakah aku harus pergi untuk selamanya agar tak ada lagi hati yang terluka?. Kuharap yang bersangkutan melihat dan membaca puisi di atas agar ia tahu betapa aku mencintainya.. Sahabat Aneka Remaja bila masih ingin tahu tentang perasaanku terhadapnya silahkan kunjungi Puisi Cinta Sedih karena hanya di Blog sederhana ini aku bisa curhat tentang apa yang ku alami. Jangan lupa sebelum meninggalkan halaman ini simpanlah jejak dengan berkomentar karena komentar sahabat sangat bermanfaat buat Aneka remaja Untuk Menjadi lebih baik, terima kasih...